Karir
mari bergabung dengan kami
Corporate & HRGA Manager (kode : HRGA)
Job Description
- Memfasilitasi karyawan dengan pelatihan - pelatihan untuk memastikan karyawan memiliki kemampuan dan pengetahuan yang mumpuni dan tepat agar dapat meningkatkan performa karyawan dan Perusahaan.
- Merancang struktur skema kompensasi dan benefit karyawan agar dapat selaras dengan perkembangan Perusahaan.
- Merancang dan menjalankan sistematika penilaian kinerja karyawan sehingga tujuan perusahaan tercapai.
- Perencanaan dan implementasi sistematika perencanaan jenjang karir karyawan seluruh karyawan.
- Berperan sebagai komunikator internal dalam perusahaan terkait informasi, kebijakan, dan peraturan perusahaan.
- Berperan sebagai mediator dalam menggali informasi atau umpan balik dari karyawan kepada perusahaan.
- Menyusun dan implementasi program-program kekaryawanan.
- Supervisi tim HR dan GA.
Job Specification
- Pendidikan Minimal Sarjana, dari jurusan manajemen, psikologi, komunikasi, atau setara.
- Memiliki pengalaman minimal 7 tahun di bidang yang sama dengan bisnis yang serupa.
- Memiliki sertifikasi di bidang human resource menjadi nilai plus.
- Memiliki pengalaman dalam implementasi dan mengoperasikan HRIS.
- Memiliki kemampuan interpersonal, komunikasi, negosiasi, dan change management yang kuat.
Project Manager (kode : PM)
Job Description
- Mempersiapkan pelaksanaan proyek yang memiliki cakupan kerja, timeline, budget (RAB), tenaga kerja, kebutuhan material, dsb.
- Kontrol dan monitoring pelaksanaan proyek sesuai dengan perencanaan dan standar mutu yang telah ditetapkan.
- Memastikan progress report tim pelaksana secara akurat dan tepat waktu.
- Menghasilkan proyek yang profitable.
- Menyusun laporan pelaksanaan proyek sebagai bentuk pertanggungjawaban.
Job Specification
- Pendidikan minimal Sarjana, dari jurusan teknik sipil atau arsitektur.
- Memiliki pengalaman minimal 7 tahun di bidang yang sama.
- Memiliki pengalaman sebagai project manager di proyek konstruksi bangunan publik.
- Memiliki kemampuan problem solving dan leadership yang kuat.
- Bersedia bekerja di luar DKI Jakarta.
Finance Supervisor (kode : FA)
Job Description
- Monitoring cash in dan cash out secara berkala.
- Monitoring aging A/R dan A/P serta listing collection.
- Memastikan rekonsiliasi bank dengan seluruh pencatatan finance dalam status balance.
- Menjalin hubungan kerja dengan instansi terkait.
Job Specification
- Pendidikan minimal Sarjana, dari jurusan Ekonomi, Finance/ Akuntansi.
- Memiliki pengalaman minimal 5 tahun di bidang yang sama.
- Memiliki pengalaman di bidang collection.
- Memiliki kemampuan mengoperasikan accounting software Accurate.
- Wajib ahli mengoperasikan Microsoft Excel.
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
Supply Chain Manager (kode : SCM)
Job Description
- Bertanggungjawab atas keseluruhan proses supply chain.
- Bertanggungjawab atas proses pre-qualification supplier dan vendor.
- Monitoring pelaksanaan operasional warehouse, logistik, dan distribusi.
- Memastikan material sesuai dengan spesifikasi proyek.
- Supervisi tim supply chain, warehouse, dan logistik.
- Bekerja sama dengan divisi sales dan engineer dalam proses penyusunan estimasi harga dan biaya.
- Menjalin hubungan kerja dengan instansi terkait.
Job Specification
- Pendidikan minimal Sarjana, dari jurusan teknik sipil atau setara.
- Memiliki pengalaman minimal 7 tahun di bidang yang sama dengan bisnis yang serupa.
- Memiliki kemampuan Quality Assurance.
- Memiliki pengetahuan mengenai material bangunan, alat berat, dan ekspor impor.
- Bersedia bekerja di seluruh area proyek maupun di head office.
- Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang kuat.
Project Development Manager (Kode : PDM)
Job Description
- Menyusun target, budget, dan strategi tim selaras dengan target perusahaan yang telah ditetapkan.
- Mencari dan mendapatkan prospek/ leads.
- Mempersiapkan dan melakukan supervisi seluruh tahapan dari proses tender.
- Melakukan negosiasi dan close business deal.
- Monitoring dan evaluasi kinerja tim yang menjadi tanggungjawabnya.
- Menjalin dan menjaga hubungan kerja dengan instansi terkait.
Job Specification
- Pendidikan minimal Sarjana dari jurusan apapun, lebih diutamakan dari jurusan teknik dan manajemen.
- Memiliki pengalaman minimal 7 tahun di bidang yang sama.
- Wajib memiliki pengalaman di bidang konstruksi atau material bangunan.
- Memiliki kemampuan komunikasi, negosiasi, leardership, dan networking yang kuat.
- Bersedia melakukan perjalanan dinas ke luar DKI Jakarta.
CARA MELAMAR
- Mengirimkan CV melalui email ke recruitment@datra.id dengan subjek : (kode)_(nama)
- Tim recruitment akan menghubungi kandidat yang terpilih melalui email yang tercantum pada CV untuk proses selanjutnya