Kantor Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK)
Detil Proyek
- Lokasi:
- Bekasi
- Produk yang Digunakan:
- Jasa yang Digunakan:
Deskripsi
Dengan bangga, Datra mengabarkan telah sukses mendukung pembangunan auditorium Kantor Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) Setu Bekasi. Datra memasang kursi tipe Avant Telescopic Kook - Cushion dengan kemampuan relactable atau maju mundur otomatis sesuai kebutuhan ruang.
Kantor LPSK Setu Bekasi memilih warna cerah perpaduan orange dan biru. Pilihan ini membuat ruang auditorium tampak menarik bagi siapa saja yang melihatnya.
